Oyoy Godplant Makin Aktif di Dunia Bisnis, Kini Mulai Garap Industri Vape

jpnn.com, BEKASI - Tren selebritas menggeluti dunia bisnis di samping pekerjaan di industri hiburan kini menjadi hal yang lumrah.
Gitaris Band Godplant, Riza Prawiro alias Oyoy, termasuk salah satu selebritas yang turut terjun di industri bisnis.
Oyoy kini tengah sibuk mengurus bisnis pada bidang F&B dengan nama Lawless dan menjabat sebagai ilustrator.
Sukses dengan bisnis kuliner, Gitaris band tersebut berupaya terus melakukan ekspansi bisnis.
Salah satunya memutuskan untuk berkolaborasi dengan Public, meluncurkan liquid vape.
"Kami sendiri memang punya kebiasaan selalu melengkapi produk yang kita punya," kata Oyoy di peluncuran Public x Lawless Ice Matcha di Bekasi, Jawa Barat, belum lama ini.
Setelah melakukan berbagai riset, Oyoy dan tim mencoba menghadirkan liquid vape dengan tampilan artistik.
Oyoy menjelaskan ini bukan kali pertama kedua perusahaan tersebut berkolaborasi melahirkan produk.
Gitaris Band Godplant Riza Prawiro alias Oyoy makin aktif di dunia bisnis dan kini mulai menggarap industri vape
- Jonathan Frizzy Mangkir pada Pemeriksaan Kedua Terkait Dugaan Vape Mengandung Obat Keras
- Artis Inisial JF dalam Kasus Vape Ilegal ternyata Jonathan Frizzy, Ini Statusnya
- Artis JF Diperiksa Terkait Dugaan Kasus Vape Etomidate Ilegal
- Riset Terbaru, Vape Efektif Bantu Perokok Beralih dari Kebiasaan Merokok
- Indonesia Digital Innovation Awards 2025 Soroti Inovasi Teknologi dalam Dunia Bisnis
- ARVINDO Minta Perlindungan Pemerintah untuk Segmen Open System