P2G: Apa Kerja Shadow Team Nadiem Makarim? PPPK Kacau, Gaji Guru Honorer Rendah

Sebanyak 293 ribu guru lulus PPPK 2021, tetapi hingga sekarang masih ada yang belum diangkat dan diberikan SK.
Selain itu, terdapat 193.954 guru lulus passing grade PPPK 2021, tetapi justru tidak ada formasi di daerah.
"Ironisnya, di antara para guru PPPK ini puluhan ribu yang belum kunjung digaji selama berbulan-bulan. Jadi, satu juta PPPK ini programnya kacau," tegas Feriyansyah.
Sementara, Indonesia mengalami darurat kekurangan guru sampai sekarang. Indonesia membutuhkan 1,3 juta guru ASN di sekolah negeri. Rekrutmen guru PPPK hanya mampu 293 ribu saja.Dia mempertanyakan apa kira-kira inovasi sebagai solusi dari Tim Khusus Nadiem untuk menanggulangi ini?
"Apa gerangan inovasi yang sudah dihasilkan Shadow Team yang dibanggakan Mas Nadiem tersebut bagi guru dan siswa?," pungkas Feriyansyah. (esy/jpnn)
Kamu Sudah Menonton Video Terbaru Berikut ini?
P2G mengkritisi 400 Shadow Team Nadiem Makarim. Mereka kerjanya apa, urus PPPK saja kacau, belum lagi gaji guru honorer tetap rendah.
Redaktur : Soetomo Samsu
Reporter : Mesyia Muhammad
- Muhajir Sebut Gaji-Tunjangan CPNS & PPPK 2024 Sudah Disiapkan di APBD 2025
- Imbauan MenPAN-RB & BKN Tak Ampuh, Honorer K2 Teknis Tetap Diputus Kontrak
- 5 Berita Terpopuler: CPNS & PPPK Semringah, Bagaimana Nasib Honorer Gagal Seleksi Paruh Waktu, Kapan Jadwal Ulang?
- 205 CPNS Terima SK, Bupati Kotim: Jangan Coba-Coba Minta Mutasi
- 137 CPNS & 449 PPPK Terima SK, Bupati Sahrujani Beri Pesan Begini
- CPNS & PPPK Tahap 1 Semringah, SK ASN di Tangan, Semua Honorer K2 Terakomodasi