Pakar Nilai Airlangga-Sandiaga Bentuk Sinergi Generasi Senior dan Muda
Selasa, 17 Januari 2023 – 22:19 WIB

Sandiaga Uno soal maju Pilpres dari PPP. Foto/Ilustrasi: Ricardo/JPNN.com
Oleh karena itu, Sandiaga, berpotensi diusung KIB sebagai cawapres yang akan mendampingi Airlangga. Apalagi Sandiaga punya background politik serta pengusaha yang punya modal logistik yang kuat.
"Sangat rasional ketika PPP menominasi Sandiaga untuk maju di Pilpres. Apalagi PPP tergabung dalam KIB," kata Ikhwan. (dil/jpnn)
Jangan Sampai Ketinggalan Video Pilihan Redaksi ini:
Peneliti BRIN Wasisto Rahardjo Jati melihat peluang munculnya duet Airlangga Hartarto dan Sandiaga Uno di 2024 sangat mungkin terjadi.
Redaktur & Reporter : M. Adil Syarif
BERITA TERKAIT
- Tunjuk Airlangga Jadi Negosiator Tarif AS, Prabowo Dapat Pujian
- Indonesia Terbuka soal Kritik Terhadap QRIS
- Bertemu Menkeu AS, Menko Airlangga Bahas Tarif Resiprokal hingga Aksesi OECD
- Peserta Sespimmen Menghadap Jokowi, Pengamat Singgung Dugaan Keterlibatan Polisi Pada Pilpres 2024
- Program Si Iklas Besutan Sandiaga Uno Hadirkan Pelatihan Kedua, Diikuti 50 Peserta
- Prabowo Minta Struktur Komisaris BUMN Dirampingkan, Diisi Profesional