Panglima TNI: Fakta Ini Menjadi Harapan di Tengah Pandemi
Jumat, 24 Juli 2020 – 23:55 WIB

Panglima TNI Marsekal Hadi Tjahjanto. Foto: Puspen TNI
Panglima TNI berharap agar seluruh satuan kewilayahan TNI dan Polri beserta jajarannya di Sumsel, saling sinergi dan berkolaborasi bersama Pemda, Gugus Tugas Daerah, Tokoh Masyarakat, Tokoh Agama, Tokoh Adat, Akademisi dan para Ahli Epidemiologi, bersama-sama melakukan upaya extra-ordinary untuk mengendalikan pandemi Covid-19.(fri/jpnn)
Video Terpopuler Hari ini:
Panglima TNI mengapresiasi langkah inovatif yang diambil oleh Gugus Tugas Provinsi Sumsel, yang telah melaksanakan arahan Presiden RI untuk menurunkan kasus positif baru.
Redaktur & Reporter : Friederich
BERITA TERKAIT
- Momen Prabowo Singgung Kapolri-Panglima TNI: Wah, Alamat Enggak Diganti Nih!
- Wakil Panglima TNI Berpangkat Bintang 4, Jenderal Agus: Kandidat Sudah Disiapkan
- Perkuat Sinergisitas, Panglima TNI Terima Kunjungan Ketua BPK RI
- Panglima TNI Jenderal Agus dan KSAD Jenderal Maruli Terima Wing Kehormatan Penerbang Kelas I TNI AU
- Panglima TNI Jenderal Agus Minta Prajuritnya Lanjutkan Pengabdian Kepada Bangsa dan Negara
- Laksdya TNI Erwin S Aldedharma Berpeluang Jadi Panglima TNI