Panglima TNI Uji Coba Perlengkapan Latihan PPRC TNI 2018

“Untuk itu prajurit TNI dituntut senantiasa membekali diri dengan latihan, agar mampu menjawab tuntutan tugas yang dihadapi dimasa yang akan datang,” ungkapnya.
Panglima TNI berharap melalui Geladi Posko yang dilaksanakan saat ini akan membantu kegiatan latihan di lapangan.
Latihan PPRC TNI kali ini dilaksanakan dalam dua tahap yaitu pertama Geladi Posko untuk perencanaan dan persiapan pelaksanaan operasi yang dilaksanakan mulai tanggal 30 April hingga 2 Mei 2018. Kedua, Latihan Lapangan yaitu penindakan terhadap ancaman yang timbul di tiga daerah konflik (Trouble Spot) yang telah ditentukan dalam skenario latihan yaitu Timika, Morotai dan Selaru yang akan dilaksanakan pada pertengahan Mei mendatang.(fri/jpnn)
Salah satu upaya mewujudkan daya tangkal dalam menghadapi setiap ancaman yaitu membangun kekuatan TNI yang tangguh sebagai komponen utama pertahanan.
Redaktur & Reporter : Friederich
- KSAL Minta Tunggakan BBM TNI AL Rp 5,45 T ke Pertamina Diputihkan, Bahlil Berkata Begini
- Tingkatkan Pertahanan Siber, Kasum TNI Terima Kunjungan Kepala Staf Digital Intelijen Militer Singapura
- Wakil Panglima TNI Berpangkat Bintang 4, Jenderal Agus: Kandidat Sudah Disiapkan
- Menhan Sjafrie Mengusulkan Tunjangan Operasi Prajurit TNI Naik 75 Persen
- 5 Berita Terpopuler: Info Terbaru BKN soal Tes PPPK, Ada yang Mengundurkan Diri, Ribuan Orang Menolak
- Dedi Mulyadi Ungkap Kriteria Pelajar yang Dikirim ke Barak TNI