Pastikan Satu Tempat di Semifinal
Jumat, 25 Juni 2010 – 02:33 WIB

Pebulutangkis tunggal putri Indonesia, Ana Rovita, beraksi saat pertandingan Djarum Indonesia Open Super Series 2010 melawan Fu Mingtian dari Singapura, di Istora Bung Karno Senayan, Jakarta. Foto: Hendra Eka/Jawa Pos.
JAKARTA - Indonesia memastikan satu tempat di semifinal tunggal pria Djarum Indonesia Open Super Series. Itu terwujud setelah dua wakil Merah Putih, Simon Santoso dan Taufik Hidayat, lolos ke perempat final dan bertemu hari ini. "Simon sekarang memang bagus. Tapi, memang sudah seharusnya dia menjadi andalan Indonesia," ulas juara enam kali Indonesia Open tersebut.
Pada babak kedua kemarin (24/6), Taufik mengalahkan Wong Wing Ki (Hongkong) 21-12, 15-21, 21-13. Sedangkan Simon menang walkover (WO) atas Andrew Smith (Inggris).
Baca Juga:
Mengenai pertemuan dengan Simon, Taufik mengatakan bahwa laga itu akan menjadi partai yang berat. Sebab, pada pertemuan terakhir di Hongkong Terbuka Super Series 2009, dia menyerah kepada Simon.
Baca Juga:
JAKARTA - Indonesia memastikan satu tempat di semifinal tunggal pria Djarum Indonesia Open Super Series. Itu terwujud setelah dua wakil Merah Putih,
BERITA TERKAIT
- Dramatis! Golden State Warriors Jadi Tim Terakhir Masuk Semifinal NBA Playoffs
- Bayern Juara Bundesliga, Harry Kane Akhirnya Meraih Trofi Pertama
- Hari Ini Persib Bisa Menjadi Juara Liga 1 Tanpa Bertanding, tetapi Ada Syaratnya
- Rekor Mengerikan Seusai China Naik Podium Pertama Sudirman Cup 2025
- Persik Vs Persebaya: Paul Munster Bongkar Masalah Bajol Ijo
- 2 Tim Milik Kepolisian RI Digdaya di Final Four Proliga 2025, Sritex Arena Jadi Saksi