Pemain Tidak Bermain Lepas
Rabu, 05 Juni 2013 – 08:12 WIB

Pemain Tidak Bermain Lepas
BANDUNG – Kekalahan beruntun Persib pada tur Jawa Timur mendapat respon dari mantan pemain di era 90-an, yakni Mustika Hadi. Seperti yang diketahui, Maung Bandung kembali gagal mencuri poin di laga tandangnya saat melawan Gresik United. Padahal Persib mempunyai sederetan pemain bintang yang sekiranya mampu memeberikan gelar juara Indonesia Super League musim 2013-2014.
Pria yang pernah mengantar Persib U-18 menjuarai Piala Suratin tersebut mengaku kecewa dengan permainan Maung Bandung, sehingga membuat mereka menjadi lebih susah mengejar poin.
Baca Juga:
“Sebetulnya saya juga kecewa dengan hasil kemarin, hal itu membuat Persib semakin sulit mengejar poin,” ujar Mustika Hadi.
Baca Juga:
BANDUNG – Kekalahan beruntun Persib pada tur Jawa Timur mendapat respon dari mantan pemain di era 90-an, yakni Mustika Hadi. Seperti yang diketahui,
BERITA TERKAIT
- Bobotoh Diminta Tertib Saat Merayakan Persib Juara Liga 1
- Persib Bandung Juara Back to Back, Legenda Ghana Turut Bersukacita
- Trent Alexander-Arnold: Cinta Saya untuk Klub Ini Tidak akan Pernah Pudar
- Rayakan Persib Juara, Bobotoh Berpesta di Jembatan Pasupati Bandung, Meriah
- Gelar Dua Kejurnas Karate, Lemkari Bertekad Cetak Karateka Berkarakter dan Berprestasi
- Kapten Persib Punya Cerita Menarik Sesaat Tim Mengunci Gelar Juara Liga 1