Pembukaan G20-L20, Sekjen KSPSI Serukan Peningkatan Proteksi Sosial Bagi Pekerja
Kamis, 22 Juni 2023 – 23:48 WIB

Sekretaris Jenderal DPP KSPSI Hermanto Ahmad mewakili Indonesia berpidato pada pembukaan G20 Labour Engagement Summit 2023 di Gyan Bhavan, Ashoka Convention Center, India, Kamis (22/6). Foto: dok KSPSI
Selain itu, lanjutnya, perlindungan sosial ini sesungguhnya masih belum cukup untuk memberikan kenyamanan pekerja ketika memasuki usia pensiun, setelah masa pensiun pekerja masih harus berusaha untuk menuhi kebutuhan hidupnya.
Dia pun mengharapkan dukungan delegasi-delegasi lain agar secara bersama-sama mendesak pemerintah G20 memberikan perhatian terhadap peningkatan kualitas dialog sosial dan peningkatan proteksi sosial bagi pekerja.
"Baik semasa maupun sesudah bekerja karena pensiun ataupun ter-PHK serta peningkatan proteksi sosial bagi pekerja Migran,” ucap Hermanto Ahmad. (dil/jpnn)
Sekretaris Jenderal DPP KSPSI Hermanto Ahmad mewakili Indonesia berpidato pada pembukaan G20 Labour Engagement Summit 2023 di India
Redaktur & Reporter : M. Adil Syarif
BERITA TERKAIT
- Sebut Anarko Musuh Bersama, Kapolda Jabar: Mereka Bengis
- Pertamina Rayakan Puncak Hari Buruh Internasional 2025, Menaker Yassierli Beri Apresiasi
- Bupati Sumedang Berharap Buruh Sejahtera dan Turut Menggerakkan Ekonomi di Indonesia
- Mahasiswa Merusuh saat May Day, Buruh Demak Dukung Polisi Bertindak
- Legislator Tak Setuju Satgas PHK Prabowo Mengambil Alih Tugas Kemenaker
- Bikin Gebrakan Berani Pro-Buruh, Khofifah Memperkuat Ekonomi Rakyat Jatim