Pemda Kaltim Berpeluang Garap Blok Mahakam
Jumat, 12 Agustus 2011 – 02:49 WIB

Pemda Kaltim Berpeluang Garap Blok Mahakam
JAKARTA - Pemerintah Daerah Kalimantan Timur (Kaltim) berpeluang masuk dalam pengelolaan di Blok Mahakam lewat penyertaan modal (participating interest) di blok tersebut. Kepala Badan Pelaksana Kegiatan Hulu Minyak dan Gas (BP Migas) mengatakan, setiap Pemda memiliki peluang berpartisipasi dalam pengelolaan industri hulu migas yang beroperasi di wilayahnya. Hanya, jangan sampai upaya keterlibatan daerah mengganggu iklim investasi. "Modal asing tetap diperlukan mengingat resiko sektor hulu migas sangat tinggi," katanya.
"Yang perlu diperhatikan adalah pembiayaannya karena industri migas butuh modal dan teknologi tinggi," ujar Priyono dalam keterangannya di Jakarta, Kamis (11/8).
Baca Juga:
Ia menyarankan, jika daerah berminat terlibat dalam sektor hulu migas, sebaiknya pada wilayah kerja yang telah berproduksi, karena resikonya lebih kecil ketimbang terlibat sejak tahap eksplorasi. Untuk pembiayaan, pemerintah daerah dapat menggandeng perbankan nasional. Harapannya, multiplier effect yang dihasilkan akan lebih besar.
Baca Juga:
JAKARTA - Pemerintah Daerah Kalimantan Timur (Kaltim) berpeluang masuk dalam pengelolaan di Blok Mahakam lewat penyertaan modal (participating interest)
BERITA TERKAIT
- PLN IP Gandeng Mitra International Untuk Pembiayaan Proyek PLTS Terapung Saguling
- HIS Meraih The Best Corporate Emission Reduction Transparency Award 2025
- Pertumbuhan Industri Daur Ulang Baterai Menjanjikan, Ekosistem EV Makin Lengkap
- Bank Raya Dukung Komunitas Pelaku Usaha Go Digital dengan Raya App
- Sistem Proteksi Listrik Nasional Dinilai Lebih Baik dari Eropa
- Layanan Transfer Antar-Bank via RTOL melalui JakOne Mobile Bank DKI Telah Normal