Pemecatan Don Perpuruk PDIP
Senin, 11 Maret 2013 – 07:44 WIB

Pemecatan Don Perpuruk PDIP
SEMARANG- Keputusan DPP PDIP memecat Bupati Sumedang Don Murdono berpotensi negatif bagi PDIP dalam momen Pemilihan Gubernur (Pilgub) Jateng 2013. Meski demikian, kebijakan DPP itu juga tidak salah. Namun dalam kalkulasi politik kurang tepat. Don Murdono memang sudah lama di Jabar. Namun dia tetap memiliki pendukung di Jateng mengingat dia kakak kandung Murdoko, Ketua DPD PDIP Jateng non aktif yang kini di Cipinang.
Keputusan emosional itu akan memperpuruk citra PDIP menjelang pimilihan gubernur 26 Mei. Pengamat politik Universitas Diponegoro (Undip) Semarang Susilo Utomo mengatakan keputusan tersebut bisa berpotensi mengurangi suara Ganjar Pranowo. Jika melakukan pemecatan, seharusnya bisa dilakukan setelah Pilgub.
"Keputusan DPP PDIP itu bisa menimbulkan perlawanan dari Don Murdono dan pendukungnya. Sehingga bisa membawa dampak negatif pada pilgub nanti, "katanya kemarin.
Baca Juga:
SEMARANG- Keputusan DPP PDIP memecat Bupati Sumedang Don Murdono berpotensi negatif bagi PDIP dalam momen Pemilihan Gubernur (Pilgub) Jateng 2013.
BERITA TERKAIT
- NasDem Karawang Bangun Kantor Megah Simbol Pemersatu
- Soal RUU Perampasan Aset, Dave Golkar: Kami Siap Membahas
- Gus Yasin Dukung Agus Suparmanto Jadi Ketum PPP di Muktamar
- Groundbreaking Kantor Nasdem Karawang, Idris Sandiya Ingatkan Pentingnya Pembangunan Fisik & Mental
- Fathi Nilai Kebijakan Ekonomi Trump Ancaman Serius, Pemerintah Perlu Strategi Baru
- Mutasi Letjen Kunto Bikin Heboh, Legislator Yakin TNI Independen