Pencapresan JK Belum Final !
Selasa, 24 Februari 2009 – 21:12 WIB

Pencapresan JK Belum Final !
Golkar sendiri sebenarnya sudah punya pengalaman dalam usung mengusung calon pemimpin terutama seperti yang diterapkan di daerah. “Pada pilkada di Jambi misalnya, Zulkifli Noerdin calon gubernur saat itu sebenarnya bukan kader Golkar, namun Golkar akhirnya memutuskan untuk mengusung Zulkifli sebagai gubernur, karena memang saat itu tidak ada kader Golkar yang dianggap mampu menyaingi dirinya. Jadi demi kepentingan yang lebih besar, kami pun tidak mengusung cagub sendiri,” ujarnya lagi.
Baca Juga:
Ketika ditanyakan adakah kemungkinan Golkar akan mengusung capres lainnya diluar nama-nama yang sudah beredar saat ini atau paling tidak berusaha mencari sosok calon pemimpin yang bisa menyaingi Susilo Bambang Yudhoyono dari berbagai aspek, Soemarsono pun balik menyarankan kepada wartawan untuk mencari membantu sosok seperti itu. “Kalau ada sosok yang seperti itu cari dong, dan beritahukan kami, itu kan tugas wartawan untuk mencarinya,” imbuhnya. (fas/JPNN)
JAKARTA - Sekretaris Jenderal DPP Partai Golkar (PG), Soemarsono mengatakan meski Ketua Umum PG Jusuf Kalla telah menyatakan siap maju sebagai calon
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Natalius Pigai Bakal Pertanyakan Vasektomi kepada Dedi Mulyadi
- Pakar Hukum: Putusan MA Wajib Dilaksanakan dalam Perkara RSI NTB dengan Kontraktor
- Kapolda Sumbar Perintahkan Usut Tuntas Kecelakaan Maut Bus ALS di Padang Panjang
- Pencari Kerja Padati Job Fair Jakarta 2025, Ada 12 Ribu Lowongan Pekerjaan Tersedia
- Kala Bhikkhu Thudong Singgah di Masjid Agung Semarang: Wujud Persaudaraan Lintas Iman
- Menko Polkam: Pemerintah Bentuk Satgas Terpadu Operasi Penanganan Premanisme & Ormas Meresahkan