Pengangkatan PPPK jadi Ikhtiar Pemkab Kapuas Hulu Mengatasi Kekurangan Guru

"Untuk seleksi CPNS dan PPPK, masih menunggu jadwal dari pusat," ungkap Fransiskus.
Dia menekankan supaya para guru memberikan pelayanan pendidikan berkualitas terhadap peserta didik dan bertanggung jawab atas tugas sebagai pendidik, serta tidak meninggalkan tempat tugas terutama di daerah pedalaman dan terpencil.
"Guru harus benar-benar mengutamakan peserta didik serta memperhatikan kebutuhan belajar anak didiknya di sekolah," kata Fransiskus.
Lebih lanjut dia mengatakan pemanfaatan Platform Merdeka Mengajar (PMM) di Kabupaten Kapuas Hulu pada 2023 masih rendah.
Padahal, PPM sebagai teman digital para guru untuk pembelajaran dalam meningkatkan kompetensi.
"Harus ada keseimbangan antara mengajar dan belajar," ucapnya.
Dia berpendapat pergantian kurikulum bukan semata-mata perubahan administrasi pembelajaran.
Akan tetapi, perubahan paradigma dalam menjalankan tugas guru, yaitu mendidik, mengajar, membimbing, melatih, dan mengevaluasi peserta didik.
Bupati Kapuas Hulu Fransiskus Diaan mengatakan penempatan guru PPPK itu tersebar di masing-masing sekolah yang membutuhkan.
- Peringati Hari Pendidikan Nasional, Ribuan Siswa & Guru Menanam Sayuran di Sekolah
- Soal Jadwal Pengangkatan CPNS & PPPK 2024, Pak Alim Sanjaya Beri Penjelasan Begini
- KPK Ingatkan Guru & Dosen: Gratifikasi Bukan Rezeki
- Sudah Ada yang Masuk Daftar Hitam, Tak Bisa Daftar CPNS & PPPK
- Pelantikan CPNS dan PPPK 2024 Tertunda, Ternyata Inilah Kendalanya
- 2 Kabar Gembira untuk CPNS dan PPPK 2024