Pengumuman, Stephen Sudah Ditangkap di Tempat Persembunyiannya
Selasa, 25 Mei 2021 – 18:01 WIB

Stephen (tengah) pencuri laptop di kantornya sendiri untuk mencuri data costumer. Foto: Dok. Polsek Sukolilo
Korban yang tergiur dengan barang promo itu kemudian mentransfer uang yang masuk ke rekening istri tersangka.
"Total yang diambil dari beberapa korban mencapai Rp 15 juta," beber dia.
Untuk mengelabui istrinya, tersangka mengatakan bahwa uang belasan juta itu dia dapat dari Tunjangan Hari Raya (THR) kantornya.
"Uangnya dibuat membayar kontrakan rumah," pungkas Abidin. (mcr12/jpnn)
Polisi sempat kesulitan menangkap Stephen lantaran dia suka berpindah-pindah, simak pengakuannya ke polis..
Redaktur & Reporter : Arry Saputra
BERITA TERKAIT
- Cucu Bunuh Nenek di Karawang Demi Emas 100 Gram, Begini Kejadiannya
- Heboh Kapolsek Palmatak Diduga Terima Setoran Pencurian, Ini Kata AKBP Ricky
- Pelaku Pencurian Identitas di Kota Bandung Ditangkap Polisi, Motifnya Bikin Geleng Kepala
- Pelaku Pencurian HP Mahasiswa di Ogan Ilir Ditangkap
- Aksi Oknum Lurah Mencuri HP Warga Terekam CCTV, Alamak
- Oknum Dokter di Medan Tersangka Pencurian dengan Kekerasan, Begini Kejadiannya