Penyanyi Cantik Ini Pisah Dengan Agensinya

jpnn.com - SEOUL- Kebersamaan Lim Jung Hee dan Big Hit Entertainment berakhir. Keputusan diambil setelah penyanyi cantik tersebut tak memperpanjang kontraknya dengan agensi.
"Kontrak memang telah berakhir antara Lim Jung Hee dan Big Hit Entertainment," kata perwakilan Big Hit Entertainment sebagaimana dilansir laman Soompi, Senin (3/8).
Jung Hee kini akan mencari agensi baru. Sebelumnya, Jung Hee selalu bekerjasama dengan produser Big Hit Entertainment Bang Shi Hyuk sejak debutnya pada 2005 silam.
Lim Jung Hee memulai debutnya dengan JYP Entertainment pada 2005 lalu. Setelah kontraknya dengan JYP berakhir pada 2012, ia menandatangani bergabung dengan Big Hit Entertainment. Penyanyi 34 tahun itu telah baik aktif dalam dunia musik dan produksi musik. (fny/jpnn)
SEOUL- Kebersamaan Lim Jung Hee dan Big Hit Entertainment berakhir. Keputusan diambil setelah penyanyi cantik tersebut tak memperpanjang kontraknya
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- Digiland 2025 Siap Digelar, Tiket Habis Terjual, 20 Ribu Pengunjung Bakal Meramaikan
- Jadi Ustaz di Film Pembantaian Dukun Santet, Ariyo Wahab Ungkap Tantangannya
- Rayen Pono Anggap Ahmad Dhani Meremehkan Persoalan Salah Sebut Marga
- Sudah Ditetapkan Sebagai Tersangka, Jonathan Frizzy Tak Ditahan, Kenapa?
- Kementerian Hukum Digugat Terkait SK PARFI Kubu Ki Kusumo
- Jonathan Frizzy Tidak Ditahan, Polisi Beri Penjelasan