Perbankan Bangun Infrastruktur Bursa
Sabtu, 15 November 2014 – 20:14 WIB

Perbankan Bangun Infrastruktur Bursa
JAKARTA - Dukungan industri perbankan ke industri pasar modal bertambah lagi. PT Bank Central Asia Tbk (BBCA) dan PT CIMB Niaga Tbk (BNGA) berkomitmen membangun kerja sama e-channel untuk fasilitas Acuan Kepemilikan Sekuritas (AKSes) bersama PT Kustodian Sentral Efek Indonesia (KSEI).
Penandatanganan perjanjian kerja sama tiga pihak dilaksanakan oleh Dirut KSEI Heri Sunaryadi, Direktur BCA Armand W. Hartono, dan Direktur CIMB Niaga Lo Nyen Khing dengan disaksikan Kepala Eksekutif Pengawas Pasar Modal Otoritas Jasa Keuangan (OJK) Nurhaida di gedung Bursa Efek Indonesia (BEI) kemarin.
Baca Juga:
Heri menyatakan, penandatanganan kerja sama itu merupakan perwujudan sinergi antara perbankan dan pasar modal. Jika dibandingkan dengan pasar modal, industri perbankan lebih dulu mapan dan secara luas dikenal masyarakat Indonesia. Begitu juga sisi infrastruktur.
Baca Juga:
JAKARTA - Dukungan industri perbankan ke industri pasar modal bertambah lagi. PT Bank Central Asia Tbk (BBCA) dan PT CIMB Niaga Tbk (BNGA) berkomitmen
BERITA TERKAIT
- Borong Saham MBMA, Boy Thohir Ungkap Alasannya
- Panen Padi 600 Hektare di Karawang, Pramono Sebut untuk Kebutuhan Warga Jakarta
- Nestle Dukung Pendidikan Nasional lewat Dancow Indonesia Cerdas
- Layanan Transfer Antarbank RTOL di JakOne Mobile Kembali Normal
- Harga Pangan Hari Ini Cukup Baik, Mak-Mak Pasti Senang
- LPCK Catat Pra-Penjualan Rp 323 Miliar di Awal 2025, Andalkan Hunian Terjangkau