Persib Juara Liga 1, Gustavo Franca Curhat

Persib Juara Liga 1, Gustavo Franca Curhat
Bek asing Persib Gustavo Franca saat ditemui di Graha Persib, Jalan Sulanjana, Kota Bandung, Senin (5/5). Foto: Nur Fidhiah Shabrina/JPNN.com

Terakhir, pemilik nomor punggung 4 itu mengaku tak sabar dengan konvoi perayaan Persib juara seperti musim lalu.

Franca ingin merasakan atmosfer juara di kota yang sudah ditinggalinya selama setahun itu.

“Sejujurnya saya menunggu sepanjang musim karena saya melihat perayaan juara di musim terakhir dan saya berjuang untuk itu sejak berada di sini dan kami akan memulai (pesta perayaan) sekarang,” tandas Franca. (mcr27/jpnn)


Bek asing Persib Gustavo Franca menanti konvoi juara seperti musim lalu di Kota Bandung. Begin curahan hatinya.


Redaktur : M. Rasyid Ridha
Reporter : Nur Fidhiah Sabrina

JPNN.com WhatsApp

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News