Personel iKON Jadi Juri, The Indonesian Next Big Star Akhirnya Dimulai
Jumat, 14 Oktober 2022 – 12:57 WIB

Para host dan juri The Indonesian Next Big Star. Foto: Dok. RCTI+
"Semoga semua kontestan menunjukkan keunikan dan pesona mereka sendiri dengan cara mereka sendiri. Kami menantikan penampilan kalian yang luar biasa," kata Jay iKON dan DK iKON.
The Indonesian Next Big Star akan dipandu oleh Robby Purba serta Boy William.
Adapun The Indonesian Next Big Star tayang perdana pada Jumat, 14 Oktober 2022 pukul 19.00 WIB secara eksklusif melalui aplikasi RCTI+. (ded/jpnn)
Personel iKON yakni Jay serta DK turut menjadi juri The Indonesian Next Big Star.
Redaktur & Reporter : Dedi Yondra
BERITA TERKAIT
- Terlalu Dalam, Lagu EDM Kolaborasi Perdana Judika dan Eka Gustiwana
- Remake Lagu Judika, Whisnu Santika Hadirkan Sentuhan Remix Emotional
- 3 Berita Artis Terheboh: Judika Dituding Maling, Willie Salim Dilaporkan ke Polisi
- Dituding Maling oleh Ahmad Dhani, Judika Buka Suara
- Wali, Tipe-X, Hingga JKT48 Siap Hebohkan Konser I Love RCTI
- Rizky Billar, Lesti Kejora, Hingga Praz Teguh Ramaikan Program Ramadan di RCTI