Pertamina SMEXPO 2021 dan GBBI Kalimantan Timur Gelar TikTok Competition

Pertamina SMEXPO 2021 dan GBBI Kalimantan Timur Gelar TikTok Competition
Pertamina SMEXPO 2021 bersama Gerakan Bangga Buatan Indonesia Kalimantan Timur (GBBI Kaltim) menggelar TikTok Competition. Foto: Humas Pertamina

Kedua, review atau share produk UMKM. Konten berisi tentang review produk UMKM yang dibeli. Mulai dari bentuk, kegunaan, hingga kualitas produk UMKM.

Terakhir, yakni Tarian khas Kalimantan Timur. Para peserta diminta membuat konten TikTok yang menampilkan tarian kedaerahan khas Kalimantan Timur.

Bisa divariasikan dengan lagu dan busana khas Kalimantan Timur.

“Kenapa Kaltim? Sebab, event GBBI SMEXPO 2021 kali ini akan digelar secara hybrid dengan lokasi pameran offline berada di Wilayah Kalimantan Timur,” jelasnya.

Adapun syarat lain, para peserta hanya tinggal membuat konten TikTok sekreatif mungkin.

Kemudian mention dan wajib follow akun resmi TikTok @pertamina. Juga sertakan tagar atau hashtag #BanggaBuatanIndonesia #BeraniKerenseIndonesia #PertaminaSMEXPO #ENERGIZINGYOU #DIGITALFORLIFE.

Peserta bisa mengunggah karyanya mulai 17 September 2021 hingga sebelum batas akhir.

Pertamina SMEXPO 2021 dan GBBI Kalimantan Timur Gelar TikTok Competition

Pertamina SMEXPO 2021 bersama Gerakan Bangga Buatan Indonesia Kalimantan Timur (GBBI Kaltim) menggelar TikTok Competition.

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News