Pertamina Target Lelang EPC Selesai Akhir Oktober
Sabtu, 28 April 2018 – 21:16 WIB

Kantor Pertamina. Foto: dokumen jpnn
Dia menambahkan, dari sisi tenaga kerja, pihaknya bekerja sama dengan pemerintah daerah (pemda).
“Kami mengadakan pelatihan untuk menyiapkan tenaga kerja lokal agar ketika pengerjaan konstruksi tenaga kerja lokal siap bersaing dengan tenaga kerja dari luar,” tambah Suwahyanto.
Suwahyanto menjelaskan, saat ini proses lelang engineering, procurement and construction (EPC) sedang berlangsung.
"Kami targetkan akhir Oktober 2018 lelang EPC selesai,” tegas Suwahyanto. (jos/jpnn)
Wakil Ketua Komisi VII DPRI Eni Maulani Saragih mengatakan, pihaknya mendukung penuh pengembangan Kilang Balikpapan
Redaktur & Reporter : Ragil
BERITA TERKAIT
- Program DEB Pertamina Dorong Produksi Pangan Desa
- Ini Kontribusi Pertamina untuk Sektor Pendidikan Menuju Indonesia Emas 2045
- PHE Catatkan Kinerja Positif, Produksi Migas Capai 1,04 Juta Barel Setara Minyak per Hari
- Harga BBM Pertamina Turun, Cek Daftar Lengkapnya!
- Menteri ESDM Bahlil Lahadalia Tinjau Operasional PHM, Dorong Produksi Energi Nasional
- May Day, Pertamina Turunkan Harga BBM Nonsubsidi, Berikut Daftarnya