PR Besar Bagi Polisi, Kasus Curanmor Masih Tinggi

PR Besar Bagi Polisi, Kasus Curanmor Masih Tinggi
Ilustrasi. Foto: AFP

Sementara hingga minggu ketiga September ini tercatat empat kejadian. Korban korban meninggal satu orang, luka berat (2), dan luka ringan (1) dengan kerugian material sebesar Rp 1,425 juta.

 “Untuk merespons kejadian kriminal yang akhir-akhir ini kerap terjadi, seluruh personel Polres Paser harus bisa mengerahkan semua ide-ide dan kreasi untuk menekan tindak pidana yang terjadi. Bangun sistem yang bagus, sehingga kasus 3C (curat, curas, dan curanmor) bisa ditanggulangi dengan cepat,” tegas Hendra. (ian/rus/k1/jos/jpnn)


TANA PASER – Pencurian kendaraan bermotor (curanmor) masih menjadi kasus paling menonjol di wilayah hukum Polres Paser. Dari 36 kasus kriminal


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News