Presiden Jokowi: Jaga Pertumbuhan Positif Pariwisata Bali
Kamis, 15 Juni 2017 – 15:05 WIB

Pantai Tanah Lot di Tabanan, Bali. Foto: dokumen Radar Bali/JPG
Karena itu, Presiden Jokowi sudah melakukan langkah tepat ketika menempatkan pariwisata sebagai core economy bangsa dan dijadikan sektor prioritas. Selain itu, pemerintah juga membangun ’10 Bali Baru’ sebagai destinasi prioritas untuk memeratakan sektor pariwisata di tanah air.
Ke-10 destinasi Bali Baru itu adalah Danau Toba (Sumatera Utara), Tanjung Kelayang (Belitung), Tanjung Lesung (Banten), Kepulauan Seribu (Jakarta), Borobudur (Jateng), Bromo Tengger Semeru (Jatim), Mandalika (Lombok), Komodo-Labuan Bajo (NTT), Wakatobi (Sultra) dan Morotai (Maltara).(adv)
Perhatian Presiden Joko Widodo (Jokowi) terhadap sektor pariwisata semakin detail. Kali ini, Jokowi menyampaikan pesan langsung ke Menpar Arief Yahya
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Miroslaw Aleksandra Raih Medali Emas Piala Dunia Panjat Tebing 2025 di Bali
- Gerak Cepat, Telkomsel Pulihkan Layanan Jaringan Internet saat Listrik Mati di Bali
- Dokter Konsumen
- Swara Apurva, Indra Lesmana Terinspirasi Dewata Nawa Sanga
- 4 Remaja Jadi Begal Bawa Senjata Api di Kuta Bali
- Kemenpar Kerja Sama dengan Diageo Indonesia Kembangkan SDM Pariwisata