Presiden Tetapkan 4 Tokoh Sebagai Pahlawan Nasional, Begini Perjuangan Mereka

Presiden Tetapkan 4 Tokoh Sebagai Pahlawan Nasional, Begini Perjuangan Mereka
Tangkapan layar Presiden Jokowi memberikan ucapan selamat kepada para ahli waris pahlawan nasional di Istana Negara Jakarta, Rabu (10/11/2021). (ANTARA/Desca Lidya Natalia)

Film arahan Usmar Ismail berjudul Darah dan Doa yang diproduksi pada 1950.

Menjadi film pertama yang dibuat resmi oleh Indonesia sebagai negara berdaulat sehingga hari pertama pengambilan gambar film tersebut diresmikan sebagai Hari Film Nasional.

Selanjutnya, Raden Aria Wangsakara, pejuang sekaligus pendiri wilayah Tangerang.

Raden Aria Wangsakara diketahui melakukan pertempuran selama tujuh bulan melawan VOC di wilayah Lengkong, Tangerang.(Antara/jpnn)

Video Terpopuler Hari ini:

Presiden Jokowi menetapkan empat tokoh ini sebagai pahlawan nasional, begini perjuangan mereka.


Redaktur & Reporter : Ken Girsang

Sumber ANTARA

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News