Prioritaskan Beras Impor untuk Bansos, Pemerintah Dinilai Tidak Peka
Selasa, 28 November 2023 – 23:36 WIB

Impor beras. Ilustrasi: Ricardo/jpnn
"Faktanya saat ini masyarakat yang bukan penerima bansos pun makin tercekik karena harus menanggung beban kenaikan harga beras dan komoditi pangan lainnya," tuturnya.
Diketahui, harga beras medium saat ini Rp. 13.500 per kilogram dan premium Rp. 15.000 sampai Rp. 16.000 per kilogram.
"Kenyataan ini peringatan keras bagi pemerintah untuk mengambil tindakan di tengah perhelatan politik 2024," ungkapnya. (jlo/jpnn)
Pemerintah dinilai tidak peka lantaran prioritaskan beras impor bansos ketimbang untuk menstabilkan harga.
Redaktur & Reporter : Djainab Natalia Saroh
BERITA TERKAIT
- Natalius Pigai Bakal Pertanyakan Vasektomi kepada Dedi Mulyadi
- Dukung MUI Tolak Vasektomi Syarat Terima Bansos, HNW Minta Dedi Mulyadi Akhiri Kegaduhan
- Vasektomi Menjadi Syarat Penerima Bansos Berpotensi Pidana
- Stok Bulog Selama 4 Bulan Capai 3,5 Juta Ton, Terbesar Sejak Indonesia Merdeka
- Gegara Rekor Inflasi Rendah, Pemerintah Klaim Swasembasa Pangan Bakal Sukses
- Wamentan Sudaryono Optimistis Indonesia Jadi Lumbung Pangan Dunia