Program Diet buat Polisi Gendut
Jumat, 14 Mei 2010 – 11:13 WIB

Para personil polisi Afsel dalam salah satu latihan jelang gelaran PD 2010. Foto: LOC/FIFA.com.
Phil Vuma, salah seorang perwira polisi Johannesburg yang telah bertugas selama 24 tahun mengatakan, program kebugaran itu terasa sangat bermanfaat. Ini juga bisa jadi semacam warning bagi orang yang akan berniat jahat. "Kemungkinan penjahat melakukan aksi kejahatan bakal lebih kecil, apabila mereka melihat polisi berbadan atletis," ucap Vuma. (dns/bas)
JOHANNESBURG - Afrika Selatan (Afsel) terus menggenjot persiapan keamanan jelang Piala Dunia (PD) 2010. Kepolisian Afsel sebagai penyangga utama
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Hadirkan Pemain Timnas U-17 Indonesia Algazani di Sobat FC, Udi Wahyunadi: Kami Ingin Anak-anak Mendapat Inspirasi
- Lanjutkan Dominasi, China Juara Sudirman Cup 2025
- Aksi Impresif Hantarkan Andy Prayoga Raih Juara Men Elite di Ternadi Bike Park
- SDN Kalisari 01 Akhirnya Sukses Raih Gelar Juara MilkLife Soccer Challenge Jakarta
- Pukul Madura United, Semen Padang Keluar dari Zona Degradasi
- Alwi, Ubed, & Putri KW Finis Sebagai Semifinalis Sudirman Cup 2025, PBSI Angkat Topi