Program e-KTP Sukabumi Tak Merata

Program e-KTP Sukabumi Tak Merata
Program e-KTP Sukabumi Tak Merata
"Sebagai perbandingan, kita lihat beberapa daerah luar Kabupaten Sukabumi contohnya saja tetangga dekat yaitu pemerintah Kota Sukabumi, hingga saat ini pelaksanaan program e-KTP tersebut belum rampung sepenuhnya, padahal program itu sudah berjalan selama setahun lebih. Kemudian untuk Kabupaten Sukabumi sejak awal April kemarin terhitung cukup bagus, sebab selama dua pekan kebelakang hingga saat ini data yang terkirim ke server pusat kurang lebih sekitar 7 persen.

Kemudian mengenai kendala-kendala yang dialami beberapa daerah terpencil itu,diharapkan petugas instalasi terkait dapat segera menyelesaikannya atau paling tidak memberikan suatu pelaporan sebagai tindakan penanggulangan penyebab terhambatnya program tersebut.

"Kami belum bisa memberikan  informasi lebih lanjut terkait terhambatnya pelaksanaan program tersebut di daerah itu, sebab, kami belum melakukan survei secara menyeluruh kepada tiap-tiap kecamatan yang bermasalah tersebut. Rencananya, survei secara riil baru akan dilaksankan pekan ini oleh Dinas kependudukan dan Catatan sipil yang dibantu oleh petugas instansi dari konsorsium atau sukopindo sebagai petugas khusus mengenai pelaksanan program tersebut," pungkasnya.(cr7)

SUKABUMI- Program pembuatan Kartu Tanda Penduduk Elektronik (e-KTP) yang secara resmi serentak dilakukan awal April ternyata tidak berjalan lancar.


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News