PSBS Biak Siapkan Senjata Rahasia Menghadapi Persiraja Banda Aceh
Jumat, 23 Februari 2024 – 04:25 WIB

Pemain PSBS Biak, Diandra Diaz saat berlatih di Lapangan sepak bola Kebun Baru, Langsa, Aceh, Kamis (22/2). Foto: Dokumentasi PSBS Biak
"Saya siap berikan yang terbaik. Kondisi saya juga sangat siap jika diberikan kepercayaan untuk bisa tampil,” tambah pemain kelahiran 5 Maret 2003 itu.
PSBS Biak sendiri memiliki skuad yang nyaris berimbang, baik pemain inti maupun cadangan.
Menarik ditunggu kontribusi para pemain muda PSBS Biak di laga melawan Persiraja Banda Aceh. Laga akbar tersebut rencananya digelar di Stadion Langsa, Minggu (25/2/2024).
Adapun leg kedua akan berlangsung di Stadion Cenderawasih, Biak, Kamis (29/2/2024) mendatang.(psbs/mcr16/jpnn)
Pemain muda tim PSBS Biak termotivasi untuk bisa tampil di semifinal leg pertama Liga 2 musim 2023/24 melawan Persiraja Banda Aceh, Minggu (25/2)
Redaktur : Dhiya Muhammad El-Labib
Reporter : Muhammad Naufal
BERITA TERKAIT
- Tak Terkalahkan dalam 7 Laga, PSBS Biak Percaya Diri Hadapi Persita Tangerang
- PSBS Biak Siapkan 'Senjata Khusus' untuk Melawan Barito Putera
- Dituduh Menunggak Gaji Pemain Ratusan Juta, Manajemen PSKC Bilang Begini
- Bhayangkara FC Langsung Mencanangkan Target Tinggi di Liga 1 Musim Depan
- Liga 1: Modal 3 Kemenangan Beruntun, PSBS Biak Siap Revans Lawan Malut United
- PSS Sleman Mengantongi Kelemahan PSBS Biak, Napi Bongkar Wajib Waspada