Puan Dengarkan Keluhan Petani Sambil Ikut Tanam Bawang di Brebes
Rabu, 06 Juli 2022 – 07:05 WIB

Ketua DPR RI Puan Maharani mendengarkan aspirasi petani bawang dan ikut menanam bawang merah bersama petani di Brebes, Jawa Tengah, Selasa (5/7). Foto: Humas DPR RI
Kemudian anggota Komisi III DPR Ahmad Basarah, Anggota Komisi VI DPR dr. H. Mufti Aimah Nurul Anam dan anggota Komisi VIII DPR My Esti Wijayati.
Bupati Brebes Idza Priyanti juga turut mendampingi.(fri/jpnn)
Video Terpopuler Hari ini:
Ketua DPR RI Puan Maharani mendengarkan aspirasi petani bawang di Brebes, Jawa Tengah dan juga ikut menanam bawang merah bersama para petani.
Redaktur & Reporter : Friederich Batari
BERITA TERKAIT
- Gegara Rekor Inflasi Rendah, Pemerintah Klaim Swasembasa Pangan Bakal Sukses
- Pimpinan Komisi III Minta Polisi Tindak Perusuh Saat May Day di Semarang
- Promosikan Hasil Riset GRS BPDP, AII: Bisa Dihilirisasi Petani dan UMKM
- Kolaborasi BULOG-Pupuk Indonesia Saat Panen Raya, Petani Langsung Beli Pupuk Sesuai HET
- Minta Kepastian Hukum Bagi Buruh, Sahroni: Upah Dibayarkan, Jangan Ada Ijazah Ditahan
- May Day 2025, Puan Maharani Bicara Perjuangan Menyejahterakan Buruh