Publik Pertanyakan Terpilihnya Messi
Rabu, 12 Januari 2011 – 13:19 WIB

Publik Pertanyakan Terpilihnya Messi
Senada dengan Iniesta, Xavi juga menilai Messi pantas dan terlebih penting adalah pemenangnya adalah jebolan La Masia, akademi sepak bola Barcelona. "Siapa saja bisa menjadi pemenang kejutan, tapi Messi akhirnya merebutnya," kata Xavi, seperti dikutip El Mundo.
Namun, Xavi masih menyimpan ambisi untuk merebut gelar tersebut pada musim depan. "Tidak ada yang tahu masa depan. Namun, saya bakalan terus meningkatkan performa. Hidup saya tidak akan berubah kendati tidak mendapatkannya," kata Xavi. (ham/ito/jpnn)
MADRID - Publik sepak bola Spanyol agaknya kurang rela dengan gelar FIFA Ballon d"Or yang jatuh ke tangan striker Barcelona Lionel Messi. Alasannya,
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Bank Mandiri, PSSI, dan FIFA Resmikan Lapangan Mini Soccer Ramah Anak di Jakarta
- Bos Besar Ducati Khawatir Menjelang MotoGP Prancis
- Indonesia Open 2025 Hadir dengan Nuansa Baru, Apa Itu?
- Jalan Terjal Persib Menuju Kampiun Liga 1, Marc Klok Bangga
- PSG vs Arsenal: The Gunners Rusak Momen Ultah Luis Enrque?
- NBA Playoffs: Tembakan 3 Poin di Sisa Waktu 1,1 Detik Bawa Pacers Memukul Cavaliers