Puluhan Preman Terjaring
Kamis, 08 Maret 2012 – 07:08 WIB

Puluhan Preman Terjaring
Ata (47) salah seorang preman yang terjaring mengaku, setelah pabrik tahu tempat kerjanya bangkrut, dengan terpaksa dia melakukan tindakan premanisme itu menjadi calo penumpang di pintu Tol Kopo. “Dengan keterpaksaan saya melakukan kegiatan seperti ini untuk menghidupi keluarga saya,” kata Ata.
Diakuinya, setiap hari dirinya bisa berpenghasilan antara Rp30.000 – 40.000. “Seandainya saya dapat kerja di tempat lain, saya tidak akan menjadi calo,” ungkapnya. (mas)
PURWAKARTA - Aksi premanisme semakin meresahkan warga Purwakarta. Hal ini pun mengakibatkan pihak Kepolisian Resort (Polres) Purwakarta menjadi gerah.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Pemilik Warung Ditemukan Tewas Bersimbah Darah, Diduga Korban Pembunuhan
- Gen Z di Jateng Disebut Jadi Agen Perubahan Transisi Energi
- Polisi Ungkap Praktik Prostitusi Online di Lhokseumawe, Tangkap 3 Tersangka
- Polres Tanjung Priok Raih Predikat Pengelolaan Anggaran Terbaik Kedua dari 139 Satker
- Kapal Feri Tenggelam di Peraian Penajam, BPBD Bergerak Mengevakuasi Penumpang
- Baliho di Jalan Protokol Pekanbaru Ditertibkan, Menteri Kehutanan Apresiasi Ketegasan Wali Kota