Raih Poin Penuh Lawan PSIS, Malut United Berikan Luka Mendalam Buat Mahesa Jenar
Senin, 23 Desember 2024 – 14:01 WIB

Selebrasi pemain Malut United seusai menang melawan PSIS Semarang di Stadion Jatidiri, Minggu (22/12/2024). Foto: Dokumentasi Malut United
Adapun buat PSIS Semarang, hasil minor melawan tim promosi membuat mereka kembali gagal meraih poin penuh.
Dalam dua pertandingan terakhir tercatat Alfeandra Dewangga dan kolega harus menelan kekalahan.
Sebelum kalah dari Malut United, pemilik dua gelar juara Liga Indonesia itu menyerah di hadapan PSS Sleman dengan skor 0-2.(malut/mcr16/jpnn)
Malut United meraih poin penuh saat berhadapan melawan PSIS Semarang di laga lanjutan Liga 1 musim 2024/25, Minggu (22/12)
Redaktur : M. Adil Syarif
Reporter : Muhammad Naufal
BERITA TERKAIT
- Persib Gagal Juara di Ternate, Bojan Hodak Ingin Berpesta di Bandung Sambil 'Ngafe'
- Terungkap! Ini Rahasia Kemenangan Malut United dari Persib
- Malut United vs Persib: Bojan Hodak Sebut Pembeda
- Malut United Vs Persib Bandung 1-0, Lihat Klasemen Liga 1
- Liga1: Pelatih Persib Bojan Hodak Ungkap 2 Kelebihan Malut United
- Malut United vs Persib: Marc Klok Bicara Peluang Juara di Ternate