Raja Juli: Waktu Tempuh Perjalanan IKN-Balikpapan Makin Singkat
Rabu, 26 Juni 2024 – 16:02 WIB

Plt Wakil Kepala Otorita IKN Raja Juli Antoni. Foto: dok pribadi for JPNN
Diperkirakan, masyarakat hanya memerlukan waktu 45 menit dari Bandara Sepinggan, Balikpapan.
“Tol dari Bandara Sepinggan sampai KIPP memang belum selesai semua, masih fungsional. Jarak 82,62 Km ditempuh 70 menit. Nanti kalau Desember, semua sudah tembus hanya 45 menit. Dari Balikpapan ke IKN,” tutupnya. (dil/jpnn)
Raja Juli menerangkan, pembangunan ini memang belum sepenuhnya selesai. Dia meminta dukungan masyarakat agar semua berjalan lancar
Redaktur & Reporter : M. Adil Syarif
BERITA TERKAIT
- Ke Riau, Menhut Raja Antoni Disambut Proses Adat Tepuk Tepung Tawar
- DPR & MenPAN-RB Fokus Pemindahan ASN ke IKN, Honorer Kecewa
- Kemendagri Beber Alasan Penunjukan Balikpapan Jadi Tuan Rumah Peringatan Hari Otda 2025
- Gus Khozin Kritik Tugu Titik Nol IKN yang Viral di Medsos
- Konon, ASN yang Mau Pindah ke IKN Bakal Terima Tunjangan Khusus
- Menhut: MoU dengan Kemnaker untuk Perluas Lapangan Kerja-Pemberdayaan Petani Hutan