Ramalan Cuaca Hari Ini dari BMKG, Warga Jabodetabek Wajib Waspada
Selasa, 22 Februari 2022 – 08:23 WIB

BMKG memprakirakan cuaca hari ini di wilayah Jabodetabek cerah berawan hingga hujan lebat disertai petir. Foto/ilustrasi: arsip JPNN.com/Ricardo
"Waspada potensi hujan yang dapat disertai kilat/petir dan angin kencang pada siang hingga malam hari di Kabupaten dan Kota Bogor, Kota Depok, Kabupaten dan Kota Bekasi," tulis BMKG.
Di wilayah Banten, seperti Kota Tangerang, cuaca pada siang hari diprediksi hujan sedang dan malam nanti hujan ringan.
"Waspada potensi hujan sedang hingga lebat yang dapat disertai kilat/petir dan angin kencang di wilayah Kabupaten Tangerang bagian Tengah dan Selatan, Kota Tangerang, Kota Tangerang Selatan," tulis BMKG. (cr1/jpnn)
BMKG memprakirakan cuaca di wilayah Jabodetabek cerah berawan hingga hujan lebat disertai petir, Selasa (22/2), simak selengkapnya.
Redaktur : Elvi Robia
Reporter : Dean Pahrevi
BERITA TERKAIT
- Cuaca Hari Ini, BMKG Prakiraan Ada Hujan di Wilayah Ini
- Cuaca Hari Ini: Mayoritas Kota Besar Diperkirakan Duguyur Hujan Ringan Berpetir
- Hujan Petir Diperkirakan Melanda Sejumlah Wilayah Ini, Waspada!
- Prediksi Cuaca BMKG, Jakarta Diguyur Hujan Rabu Siang dan Sore
- Banjir Merendam 450 Rumah di Pangkalpinang
- Waspada Hujan Hari Ini di Sejumlah Wilayah di Indonesia