Rambo Nagan Minta Perlindungan Pemerintah dan DPR Aceh

Rambo Nagan Minta Perlindungan Pemerintah dan DPR Aceh
Rambo Nagan. Foto: YouTube

Kata Azhari, perlu dipahami hari ini sebagai bentuk audiensi Rambo kepada Komisi I, jadi jangan ini dianggap kepentingan pemilu.

Selain itu, lanjutnya, Komisi 1 siapa saja masyarakat yang ingin mendapatkan perlindungan silahkan datang dan mengadu persoalan yang dihadapi.

Azhari menyampaikan, akan melakukan langkah langkah dan membicarakan tentang pengamanan yang dialami Rambo Nagan itu.

"Selain itu pengamanan menjelang pemilu ini kita akan bicarakan dengan Polda Aceh," jelasnya.

Sejumlah pria bertopeng Azhari meminta kepada kepolisian mencari dan meminta tanggapan dari aksi pria bertopeng.

"Kedatangan Rambo ke DPRA untuk meminta perlindungan," katanya.

Anggota Komisi I, Abdullah Saleh mengungkapkan, perlu penegakan kantibmas di Aceh supaya tidak lagi terjadi gesekan-gesekan. Untuk itu komisi 1 akan melakukan koordinasi bersama Polda Aceh dan Pangdam IM dan instansi terkait. (adi/mai)


Nirmanto alias Rambo Nagan, meminta perlindungan dirinya dan keluarganya kepada pemerintah dan DPRD Aceh pasca videonya viral beberapa waktu lalu.


Redaktur & Reporter : Budi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News