Rayakan Lebaran Tanpa Sosok Opa, Prilly Latuconsina: Ada yang Hilang
Senin, 02 Mei 2022 – 08:18 WIB

Aktris Prilly Latuconsina. Foto: Firda Junita/JPNN.com
Sebab dia tak ingin sang nenek merasa kehilangan dan kesepian jika kebiasaan itu hilang begitu saja.
"Aku kasihan sama Oma kalau tiba-tiba langsung beda begitu. Aku penginnya mempertahankan aktivitas itu. Jadi, Oma enggak terlalu merasa kehilangan," kata Prilly Latuconsina. (mcr7/jpnn)
Yuk, Simak Juga Video ini!
Prilly Latuconsina merasa aneh membayangkan merayakan Hari IdulFitri tanpa sosok sang opa.
Redaktur : Yessy Artada
Reporter : Firda Junita
BERITA TERKAIT
- Rayakan Paskah & Idulfitri, TBIG Bantu Yatim dan Lansia di 3 Provinsi
- Resmi Jadi Dosen, Prilly Latuconsina: Suatu Kehormatan
- Prilly Latuconsina Umumkan Kini Jadi Dosen
- Kakorlantas Polri Apresiasi Upaya Polda Riau Jaga Keamanan Lewat Operasi Ketupat
- Halalbihalal UNTAR 2025 Merajut Harmoni, Menyongsong Kemenangan dalam Keberagaman
- Rossa hingga Prilly Latuconsina Dapat Undangan Nikah Luna Maya