REI Ngaku Sulit Terapkan Konsep LHB
Jumat, 04 Maret 2011 – 15:27 WIB

REI Ngaku Sulit Terapkan Konsep LHB
Sementara itu pengamat perumahan dari Lembaga Pengkajian Pengembangan Perumahan dan Perkotaan Indonesia (LP P3I) Zulfi Syarif Koto mengatakan kebijakan LHB tidak bisa dilaksanakan di seluruh daerah. Perlu ada pembagian wilayah perkotaan maupun perdesaan, sehingga luas lahan menjadi prioritas utama.
Baca Juga:
Untuk diketahui Kemenpera saat ini sedang menyiapkan peraturan terkait kebijakan LHB dalam program pembangunan perumahan di Indonesia. Peraturan terkait LHB ini diharapkandapat selesai pada Maret ini. Menurut Menpera Suharso Monoarfa, konsep hunian berimbang sudah diatur dalam UU Nomor Tahun 2011 tentang Perumahan dan Kawasan Permukiman. Dia berharap peraturan ini dapat dipatuhi para pengembang perumahan maupun pemerintah daerah. (esy/jpnn)
JAKARTA - Ketua Umum Persatuan Perusahaan Real Estate Indonesia (REI), Setyo Maharso mengaku sulit menerapkan kebijakan Lingkungan Hunian Berimbang
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Mau Jualan Frozen Food Agar Siap Edar? Simak 6 Tip Penting dari Ninja Xpress
- Fujifilm Meluncurkan Kamera Analog Instax Mini 41, Intip Fitur dan Harganya
- BigBox AI Meningkatkan Loyalitas Pelanggan lewat Layanan Purna Jual
- Bank Aladin Syariah & PP Muhammadiyah Perkuat Sinergi Lewat Edukasi Digital
- Bea Cukai Tanjung Priok Fasilitasi Ekspor 10 Ton Galvanize ke Amerika Serikat
- Gubernur Herman Deru Luncurkan Gebrak, Dukung Program Prabowo Bangun 3 Juta Rumah