Relawan Pendukung SBY di Pilpres 2004 Turun Gunung Demi Mas Agus

Karena itu, Neo Blora Center (NBC) akan menggunakan strategi komunikasi dan sosialisasi seperti konsep yang dibuat Jusuf Rizal saat ikut memenangkan pasangan SBY-JK.
Tentu akan dikembangkan sesuai dengan kemajuan serta tatangan untuk memenangkan pasangan Agus-Sylviana menghadapi pasangan lainnya.
Menurut Tuti, Wakil Sekretaris Kabinet DPP LSM LIRA, NBC akan menggerakkan potensi jaringan yang dimiliki, baik jaringan Perempuan, LSM, Serikat Pekerja, mahasiswa, pemuda, profesional, ulama maupun masyarakat umum (forum RT/RW) serta anggota Partai Politik lain yang menginginkan perubahan yang lebih baik untuk Kota Jakarta.
"Siapapun boleh bergabung menjadi simpul relawan pemenangan pasangan Agus-Sylviana. NBC hadir guna turut memperkuat Tim Pemenangan Agus-Sylviana," tandasnya sambil menambahkan kepengurusan NBC juga diisi dengan sembilan orang Tim Inti (presidium). (zul/rmol/mam/jpg/jpnn)
JAKARTA - Calon Gubernur DKI Jakarta pilihan Demokrat, PPP, PKB dan PAN, Agus Harimurti Yudhoyono mendapat suntikan berharga di pemenangannya dalam
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- NasDem Karawang Bangun Kantor Megah Simbol Pemersatu
- Soal RUU Perampasan Aset, Dave Golkar: Kami Siap Membahas
- Gus Yasin Dukung Agus Suparmanto Jadi Ketum PPP di Muktamar
- Groundbreaking Kantor Nasdem Karawang, Idris Sandiya Ingatkan Pentingnya Pembangunan Fisik & Mental
- Fathi Nilai Kebijakan Ekonomi Trump Ancaman Serius, Pemerintah Perlu Strategi Baru
- Mutasi Letjen Kunto Bikin Heboh, Legislator Yakin TNI Independen