Rencana Pemerintah Beli Apache Kejutkan DPR
Anggaran Pembelian Belum Dialokasikan di APBN
Senin, 24 September 2012 – 09:09 WIB

Helikopter AH-64 Apache. Foto: Telegraph
Karenanya jika pemerintah hendak membeli 10 unit Apache beserta persenjataannya, maka diperkirakan keluar uang negara USD 600 juta. Namun Hasanuddin berharap pemerintah tetap mengutamakan pembelian 24 helikopter tempur dari PT DI. "Pemerintah sebaiknya konsisten saja dengan rencana yang dibuatnya," pungkas pensiunan TNI dengan pangkat terakhir Mayor Jenderal itu.(ara/jpnn)
Baca Juga:
JAKARTA - Rencana pemerintah membeli helikopter tempur AH-64 Apache membuat DPR terkejut. Sebab, rencana pembelian Apache itu tak pernah diusulkan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Pengamat: Masyarakat Tak Rela Prabowo Terkontaminasi Jokowi
- Kepala BGN Curhat kepada DPR: Seluruh Struktural Kami Belum Menerima Gaji
- Wasekjen Hanura Kritik Pertemuan Erick Thohir dengan KPK dan Kejagung Soal UU BUMN
- Kelompok DPD RI di MPR Dorong Agenda Perubahan UUD 1945 pada 2026
- NasDem Karawang Bangun Kantor Megah Simbol Pemersatu
- Soal RUU Perampasan Aset, Dave Golkar: Kami Siap Membahas