Respons PT LIB Soal Keinginan Sejumlah Klub Liga 2 Membentuk Operator Baru
Rabu, 25 Januari 2023 – 11:20 WIB

Direktur Utama PT Liga Indonesia Baru (LIB) Ferry Paulus (ketiga dari kiri) dan Sekretaris Jenderal PSSI Yunus Nusi (ketiga dari kanan) bersama petinggi LIB serta PSSI lainnya memberikan pernyataan kepada media soal kelanjutan Liga 2 Indonesia 2022-2023 di Jakarta, Selasa (24/1/2023). Foto: ANTARA/Michael Siahaan
Akan tetapi, nasib kelanjutan Liga 2 musim 2022-2023 belum juga terang sebab PSSI dan LIB menetapkan bahwa masa depan Liga 2 tersebut akan diputuskan oleh pengurus baru PSSI di Kongres Luar Biasa (KLB) pada 16 Februari.
Di samping Liga 2, KLB juga akan menetapkan kelanjutan putaran nasional Liga 3 musim 2022-2023 dan adanya promosi-degradasi di Liga 1 hingga Liga 3.(antara/jpnn)
PT Liga Indonesia Baru (LIB) hingga kini belum mendapatkan gambaran terkait dengan operator baru untuk Liga 2 2022.
Redaktur & Reporter : Budianto Hutahaean
BERITA TERKAIT
- Liga 1: Jawab Keraguan soal Netralitas, PT LIB Menugaskan 4 Wasit Asing
- PT LIB Manjakan Fan Sepak Bola Indonesia dengan Aplikasi Sobat Liga
- Persib Selangkah Lagi Juara, Wali Kota Farhan Sampaikan Sebuah Instruksi
- Dikalahkan Persib, PSS Harus Mati-matian Demi Keluar Zona Degradasi
- PSBS Biak Siapkan 'Senjata Khusus' untuk Melawan Barito Putera
- Dituduh Menunggak Gaji Pemain Ratusan Juta, Manajemen PSKC Bilang Begini