Reydonnyzar Moenek Raih Elshinta Award 2012
Selasa, 19 Februari 2013 – 17:33 WIB

Reydonnyzar Moenek Raih Elshinta Award 2012
JAKARTA - Radio Elshinta, bertepatan dengan perayaan ulang tahun ke-13 program News&Talk, membagikan penghargaan kepada delapan tokoh yang selama ini sering menjadi narasumber Elshinta.
Delapan tokoh penerima penghargaan juga dinilai tidak pelit memberikan keterangan kepada wartawan.
Baca Juga:
Reydonnyzar Moenek merupakan satu-satunya juru bicara kementerian yang meraih Elshinta Award 2012.
"Di tangan Pak Reydonnyzar Moenek, komunikasi publik Kementerian Dalam Negeri bisa berjalan sangat baik. Beliau gampang dihubungi wartawan, baik di saat hari kerja maupun di hari libur," ujar Wiryo, wartawan Elshinta yang juga pemandu acara penyerahan Elshinta Award, di Hotel Sahid, Jakarta, Selasa (19/2).
JAKARTA - Radio Elshinta, bertepatan dengan perayaan ulang tahun ke-13 program News&Talk, membagikan penghargaan kepada delapan tokoh yang selama
BERITA TERKAIT
- 5 Berita Terpopuler: Fakta Baru Terungkap, Lokasi Tes PPPK Tahap Dua Langsung Didatangi Pak Ali
- Jumlah Honorer Database BKN Ikut PPPK Tahap 2 Banyak Banget, Ini Datanya
- Masih Banyak Formasi PPPK Tahap 2 untuk Honorer, Jaga Semangat ya
- Pelamar CPNS 2024 Penuhi Passing Grade, tetapi Tidak Lulus, Masih Punya Harapan
- AstraZeneca dan CISC Serukan Pentingnya Skrining Kanker Paru Lebih Awal
- Dompet Dhuafa Ajak Masyarakat Menebar Hewan Kurban Hingga ke Pelosok Negeri