Rizal Ramli Tuding Surya Paloh, NasDem Layangkan Somasi
Selasa, 11 September 2018 – 18:04 WIB

Konferensi pers DPP NasDem terkait somasi kepada Rizal Ramli. Foto: Fathan Sinaga/jpnn
Dia juga menyebut pernyataan Rizal telah membuat masyarakat mendapat informasi yang tidak benar. "Dalam pernyataan-pernyataan tersebut, saudara RR juga telah merendahkan martabat presiden dengan menggambarkan sosok yang mudah ditekan oleh pihak lain," tutur dia.
"Terhadap pernyataan fitnah Saudara Rizal Ramli, Partai NasDem menyampaikan somasi atau peringatan hukum kepada yang bersangkutan untuk menarik pernyataannya," tegas SYL. (tan/jpnn)
NasDem menyomasi bekas Menko Maritim Rizal Ramli. Langkah ini diambil terkait tudingan Rizal bahwa Surya Paloh mengatur kebijakan impor
Redaktur & Reporter : Fathan Sinaga
BERITA TERKAIT
- Tutup Kegiatan RBN NasDem, Surya Paloh Minta Anak Muda Berjuang Bangun Bangsa
- Surya Paloh: Kenapa Kami Tidak Ada di Kabinet Rezim Prabowo?
- Keponakan Jadi Komisaris di BUMN, Surya Paloh Bilang Begini
- 2 Anak Buah Surya Paloh Kompak Mangkir dari Pemeriksaan KPK, Alasannya Sama
- Kasasi Ditolak MA, Eks Mentan Syahrul Yasin Limpo Tetap Divonis 12 Tahun Penjara
- HUT ke-17 Gerindra, Surya Paloh Kasih Kado Berharga Buat Prabowo