Rizky Billar Diduga Lakukan KDRT Terhadap Lesti Kejora, Reza DA: Billar Itu...
Kamis, 29 September 2022 – 21:52 WIB

Rizky Billar. Foto: Ricardo/jpnn.com
Meski begitu, dia berharap agar kabar tersebut tak benar.
"Kalau sampai itu beneran ya sedih banget ya, yang pasti kaget banget karena kami tahunya mereka selalu oke," ucap Reza DA.
Sebelumnya, Lesti Kejora melaporkan Rizky Billar atas dugaan KDRT ke Polres Metro Jakarta Selatan.
Kabar ini pun dibenarkan oleh Kasi Humas Polres Metro Jakarta Selatan AKP Nurma Dewi.
"Melaporkan kasus yang dialami. Menurut beliau (Lesti Kejora) adalah KDRT," ujar Nurma di kantornya, Kamis (29/9). (mcr7/jpnn)
Reza DA ikut mengomentari soal rumah tangga temannya, Lesti Kejora dan Rizky Billar. Begini katanya
Redaktur : Djainab Natalia Saroh
Reporter : Firda Junita
BERITA TERKAIT
- Paula Verhoeven Buat Aduan Dugaan KDRT, Pihak Baim Wong Merespons Begini
- Paula Verhoeven Bongkar soal Dugaan KDRT Fisik dan Psikis oleh Baim Wong
- Curhat Jadi Korban KDRT, Adelia Septa: Saya Disiksa hingga Dilempar Gelas
- Kasus KDRT Viral di Bandung Naik ke Penyidikan
- Lesti Kejora Ungkap Alasan Tidak Bisa Mudik Lebaran Tahun Ini
- Dukung Timnas Indonesia Melawan Bahrain, Rizky Billar: Peluang Itu Masih Ada