Rumah di Bandung Disulap jadi Tempat Produksi Narkoba
Jumat, 24 Juli 2020 – 00:33 WIB

Ditres Narkoba Polda Jabar memasang garis polisi di rumah pembuatan narkoba di Komplek Kopo Permai III, Desa Cangkuang Kulon, Kecamatan Dayeuhkolot, Bandung, Kamis (23/7). Foto: ANTARA/Bagus Ahmad Rizaldi
Sejauh ini, Rudi mengatakan pihaknya masih mendalami dan memeriksa para tersangka yang diduga terlibat pembuatan pil itu. Ia juga masih menghitung dan mengidentifikasi jenis bahan baku pil yang disita tersebut.
"Ada unsur kimia. Nanti hasil labfornya akan kita lihat ya," kata Rudi. (antara/jpnn)
Simak! Video Pilihan Redaksi:
Polda Jabar bersama BNN menemukan dua mesin yang diduga sebagai alat pembuatan pil sebagai obat keras.
Redaktur & Reporter : Rah Mahatma Sakti
BERITA TERKAIT
- Oknum Pegawai BNN Ditahan Jaksa terkait Narkoba
- Dor, Dor, Dor! Oknum Polisi Ini Terkapar Ditembak Petugas BNN
- Dipimpin Irjen I Wayan Sugiri, BNN dan Bea Cukai Musnahkan Ladang Ganja 3 Hektare di Aceh
- Ini Modus Baru Pengedar Narkoba di Bandung, Lihat
- Propam Pastikan 1.205 Personel Polda Jateng Bebas Narkoba dan Judol
- Rumah Mewah dan Aset Gembong Narkoba Mak Gadi Disita Polres Inhu