Rupiah tak Tertolong Hampir Capai Rp 14.400 per Dolar AS

Rupiah tak Tertolong Hampir Capai Rp 14.400 per Dolar AS
Uang Rupiah. Foto: JPNN

Dari domestik, pemerintah dan Bank Indonesia mengakui bahwa kondisi ekonomi global mengalami ketidakpastian akibat perang dagang yang belum usai, COVID-19, dan ditambah lagi dengan perang tarif antara negara OPEC dan non-OPEC sehingga muncul ketidakstabilan pada ketahanan ekonomi dalam negeri, yang berdampak negatif terhadap mata uang Garuda. (antara/jpnn)

Rupiah makin tak tertolong. Pada penutupan hari ini Senin (9/3), mata uang garuda merosot tajam berada di level hampir Rp 14.400


Redaktur & Reporter : Rasyid Ridha

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News