RUPS PLN tak Setuju Proyek CIS-RISI
Rabu, 03 Juli 2013 – 17:45 WIB

RUPS PLN tak Setuju Proyek CIS-RISI
Tunggono saat itu mengaku kaget saat dipaparkan biaya yang dimintai PT Netway Utama senilai hampir Rp 900 miliar. “Saya kaget waktu disebut harganya Rp 900 miliar. Saya bilang apa tidak terlalu besar biayanya,” katanya. “Tapi yang saya tahu proyek itu tidak pernah disetujui RUPS," tambah Tunggono.
Dalam surat dakwaan Gani, Eddie juga turut andil dalam memenangkan PT Netway Utama dalam proyek pengadaan CIS-RISI itu. Dalam rapat pada sekitar Januari 2001, Eddie meyakinkan para direksi PLN proyek CIS-RISI itu menguntungkan. (boy/jpnn)
JAKARTA – Pengadilan Tindak Pidana Korupsi Jakarta kembali menggelar sidang lanjutan perkara dugaan korupsi Outsourcing Roll Out-Customer Information
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Natalius Pigai Bakal Pertanyakan Vasektomi kepada Dedi Mulyadi
- Pakar Hukum: Putusan MA Wajib Dilaksanakan dalam Perkara RSI NTB dengan Kontraktor
- Kapolda Sumbar Perintahkan Usut Tuntas Kecelakaan Maut Bus ALS di Padang Panjang
- Pencari Kerja Padati Job Fair Jakarta 2025, Ada 12 Ribu Lowongan Pekerjaan Tersedia
- Kala Bhikkhu Thudong Singgah di Masjid Agung Semarang: Wujud Persaudaraan Lintas Iman
- Menko Polkam: Pemerintah Bentuk Satgas Terpadu Operasi Penanganan Premanisme & Ormas Meresahkan