RUU Perampasan Aset Koruptor Harus Segera Disahkan, Ganjar: Itu Tuntutan Rakyat
Selasa, 19 Desember 2023 – 11:39 WIB

Capres nomor urut 3 Ganjar Pranowo (kiri) menghadiri Rapat Terbuka Peringatan Dies Natalis ke-74 UGM Yogyakarta, Selasa (19/12). Foto: Tim media Ganjar
Pendidikan antikorupsi bagi pelajar, kata mantan gubernur Jateng dua periode itu menambahkan, ialah invastasi jangka panjang dalam membentuk karakter generasi muda yang jujur dan tidak koruptif.
"Jauh lebih penting investasi panjang membentuk karakter dan merubah perilaku untuk mencegah hal-hal yamg sifatnya buruk," katanya. (jpnn)
Video Terpopuler Hari ini:
Capres nomor urut 3 Ganjar Pranowo ingin pemerintah segera mengesahkan RUU perampasan aset koruptor.
Redaktur & Reporter : Rah Mahatma Sakti
BERITA TERKAIT
- Soal RUU Perampasan Aset, Dave Golkar: Kami Siap Membahas
- Prabowo Ingin RUU Perampasan Aset Segera Disahkan, Legislator Singgung Soal RKUHAP
- Presiden Prabowo Menyoroti RUU Perampasan Aset, Pengamat: Ini Angin Segar
- Dukung RUU Perampasan Aset, Prabowo Sentil Koruptor: Enak Saja Sudah Nyolong...
- 5 Berita Terpopuler: Kapan Pengisian DRH NIP PPPK? Simak Penjelasan Kepala BKN, Alhamdulillah Perjuangan Tak Sia-sia
- Ganjar Pranowo Tanggapi Usulan Solo Jadi Daerah Istimewa