Sambangi Sumba, Dirjen PDT Bahas Desa Digital dan PKTD

Sambangi Sumba, Dirjen PDT Bahas Desa Digital dan PKTD
Dirjen PDT Samsul Widodo usai berdialog dengan Kepala Desa (Kades) se-Kabupaten Sumba Barat Daya. Foto: Humas Kemendes PDTT

Rumah Budaya Sumba sendiri didirikan oleh Pater Robert Ramone sebagai pusat budaya, studi dan penelitian tentang budaya Sumba.

Dalam kegiatan tersebut turut hadir Bupati Sumba Barat Daya, Kornelius Kodi Mete, Wakil Bupati Sumba Barat Daya, Marthen Christian Taka, Dandim 1629 Sumba Barat Daya, Letkol Kav. Sigit Prio Utomo, Direktur Pengembangan Sumber Daya dan Lingkungan Hidup, Dwi Rudi Hartoyo, Direktur Perencanaan dan Identifikasi Daerah Tertinggal, Rafdinal, Direktur Peningkatan Sarana dan Prasarana, Agus Kuncoro, pendiri Rumah Budaya Sumba, Pater Robert Ramone, perwakilan Dharma Wanita Persatuan Kemendes PDTT dan Telkom.(ikl/jpnn)

Ditjen PDT tengah mengupayakan digitalisasi pariwisata di daerah tertinggal atau desa digital.


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News