Sang Ibu Histeris Ketika Lihat Anak Mengapung di Sungai
Senin, 11 Desember 2017 – 19:18 WIB

Korban saat disemayalman di rumah duka, Senin (11/12). Foto: Agustriawan/Sumatera Ekspres
Korban saat itu ada di rumah bersama neneknya. Namun neneknya pergi ke kondangan sehingga korban sendirian di dalan rumah.
“Mamaknya (ibu, red) lagi mencuci, neneknya pergi kondangan,” ungkap Meri.
Tak lama berselang ibu korban masuk ke dalam rumah mencari sang anak. Tetapi tak ketemu. Kemudian bertanya kepada tetangga serta nenek korban yang baru pulang.
Setelah menyusuri arus sungai, sekitar 300 meter ke hilir, ibu korban histeris berteriak.
“Mamaknya yang pertama kali menemukan, dan terdengar suara jeritan kemudian warga berdatangan,” ungkapnya lagi.
Sementara Kades Terusan Menang, Junaidi, mengaku terkejut dan baru tahu kejadian tersebut. “Saya lagi giat di Kayuagung, akan saya cek,” ungkap kades. (gti)
Warga Deda Terusan Menang, Kecamatan SP Padang, OKI, Sumsel, dihebohkan penemuan mayat bocah laki-laki di sungai Terusan Menang, Senin (11/12).
Redaktur & Reporter : Budi
BERITA TERKAIT
- Edarkan Sabu-Sabu, KZ Ditangkap Satresnarkoba Polres Ogan Ilir
- Jelang Keberangkatan JCH Asal Sumsel ke Tanah Suci, Herman Deru: Persiapan Sudah Maksimal
- 2 Hektare Lahan Gambut di Palem Raya Ogan Ilir Terbakar, Tim Gabungan Terjun Lakukan Pemadaman
- RDP DPR, Cik Ujang Dorong Penguatan Otda Percepatan Pembangunan Tol Sumsel-Bengkulu
- Rumah yang Terbakar di Palembang Ternyata Pernah Ditempati Mantan Wakil Gubernur Sumsel
- Herman Deru Siapkan Bantuan Rp 50 Miliar untuk Pemerataan Pembangunan di Musi Rawas