Satelit Kedua Indonesia Siap Diorbitkan
Untuk Mitigasi Bencana dan Pemantau Lalu Lintas Perkapalan
Selasa, 05 Juni 2012 – 09:09 WIB

Satelit Kedua Indonesia Siap Diorbitkan
Data-data lalu lintas pelayaran ini diantaranya bisa dimanfaatkan sebagai misi pertahanan oleh TNI angkatan laut, Badan Koordinasi Kemanan Laut, Kementerian Perhubungan, Kementerian Kelautan dan Perikanan, serta pihak-pihak lainnya.
Baca Juga:
Keunggulan lain dari satelit Lapan-A2 atau Lapan-Orari ini adalah, bisa menjadi penghubungung sektiar 700 ribu pengguna radio amatir atau orari. Selama ini, radio amatir ini hanya memiliki jangkauan yang tidak luas.
Padahal, menurut dia potensi radio orari ini cukup penting terutama ketika terjadi bencana. "Kalau sudah ada bencana, telekomunikasi kabel atau seluler biasanya padam karena bencana," katanya. Untuk itu, peran komunikasi diambil alih oleh radio amatir atau orari. Untuk memperluas jangkauan radio amatir ini, akan memanfaatkan keunggulan satelit Lapan-A2.
Di saat proyek satelit Lapan-A2 hampir rampung, Lapan juga sedang mengerjakan proyek satelit Lapan-A3 atau Lapan-IPB. Satelit ini diperkirakan akan diorbitkan tahun depan.
JAKARTA - "Diam-diam" pemerintah Indonesia melalui Lembaga Penerbangan dan Antariksa Nasional (Lapan) sedang mempersiapkan pengorbitan
BERITA TERKAIT
- Ary Ginanjar Menilai Jakarta Pionir Manajemen Talenta Berbasis AI di Indonesia
- Gerak Cepat, Telkomsel Pulihkan Layanan Jaringan Internet saat Listrik Mati di Bali
- Wikipedia Berencana Memanfaatkan AI Untuk Memudahkan Editor dan Moderator
- Mark Zuckerberg Mengumumkan Pencapaian Jumlah Pengguna WhatsApp
- DTI-CX 2025 Sebagai Upaya Indonesia Menuju Masa Depan Digital
- Lewat Aplikasi Ini, Perjalanan Dinas Bisa Lebih Terstruktur dan Transparan