Satgas Minta Pasien Covid-19 Bergejala Sedang Tidak Isolasi Mandiri

Satgas Minta Pasien Covid-19 Bergejala Sedang Tidak Isolasi Mandiri
Isolasi mandiri (isoman) Ilustrasi. Foto: Ricardo jpnn.com

Diharapkan mereka yang isoman juga berusia di bawah 45 tahun, tidak memiliki komorbid, dan memiliki tempat yang memadai.

Dengan begitu bisa menghindari kontak erat dengan anggota keluarga lainnya yang tinggal dalam serumah.

"Pastikan selama isolasi mandiri, untuk makan makanan yang bergizi, minum obat dan secara berkala mengecek temperatur serta saturasi oksigen," kata Wiku.(tan/jpnn)

Simak! Video Pilihan Redaksi:

Satgas Penanganan Covid-19 meminta pasien Covid-19 yang memiliki gejala sedang dan seterusnya jangan melakukan isolasi mandiri. Mereka disarankan menjalani isolasi terpusat.


Redaktur & Reporter : Fathan Sinaga

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News