'Saya ke Sini atas Perintah Presiden'
Senin, 20 Juni 2016 – 04:51 WIB

Ekspresi dua warga saat mencari anggota keluarganya yang menjadi korban tanah longsor di Desa Donorati, Kecamatan Purworejo, Kabupaten Purworejo, Jawa Tengah, Minggu (19/6). Foto : Guntur Aga Tirtana/Radar Jogja/JPNN.com
’’Untuk langkah darurat, kami akan menambah tanggul sementara erupa karung. Selain itu, kami akan mengirim empat pompa dari Jakarta. Sehingga pompa yang bakal beroperasi saat mudik bakal mencapai 10 unit ditambah dengan pompa eksisting saat ini,’’jelasnya.
Setelah momen mudik, Basuki berjanji bakal membuat tanggul permanen untuk mnanggulangi masalah rob.
Basuki berharap, penanggulangan tersebut bisa mengatasi potensi kemacetan di titik Demak – Semarang jalur pantura. Memang, jalur tersebut tersendat dalam sepekan in karena rendaman air rob yang menyebabkan ketinggian air di jalan mencapai 20-40 sentiemter. (mia/bil/sam/jpnn)
SEMARANG – Sebagian besar wilayah Jawa Tengah dikepung banjir dan tanah lonsor. Khusus Kota Semarang, banjir antara lain disebabkan rob. Menteri
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Penemuan Mayat Dalam Kamar Kos di Cianjur, Ada Luka yang Bikin Curiga
- Mobil Barang Terlibat Tabrak Lari, Pengejaran Berlangsung Dramatis
- Pria Bandung Tewas di Kamar Indekos, Ada Luka di Kepala
- 2 Tempat Usaha Hiburan Tanpa Izin di Sudirman Disegel, Lihat
- 2 Kapten Infranteri Tangkap Bandar Narkoba di Bima, Kolaborasi dengan Warga
- Ahmad Luthfi Minta Fatayat NU Terlibat dalam Program Kecamatan Berdaya